Amartha menggunakan teknologi algoritma, big data dan learning machine dalam menentukan rate dan kredit skor para ibu mitra. Beberapa aspek penilaiannya adalah demografis, kualitas usaha dan keluarga, sejarah pendanaan dan penilaian psikometri teori dan emosional.
Comments
0 comments
Please sign in to leave a comment.